Tax Avoidance : Peran Ukuran Perusahaan, Leverage, dan Profitability

Tjung, Stefany and KHAIRUDIN, KHAIRUDIN (2024) Tax Avoidance : Peran Ukuran Perusahaan, Leverage, dan Profitability. Skripsi thesis, Universitas Bandar Lampung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penghindaran pajak dapat difenisikan sebagai kegiatan menghindari pajak oleh warga atau badan yang wajib membayarkan pajak dalam rangka mengecilkan biaya perpajakan yang harus dibayarkan dengan cara pemanfaatan UU perpajakan yang memiliki celah dan kelemahan. Riset ini berujuan menjelaskan ukuran perusahaan, leverage, dan profitability berpengaruh atau tidaknya dengan tax avoidance. Riset mengambil 24 sampel perusahaan manufaktur yang terdata di Bursa Efek Indonesi periode 2017 – 2019. Data yang dipakai dikumpulkan melalui purposive sampling dan memakai Teknik analisa regresi data panel melalui satu uji kualitatif dan enam kuantitatif. Kesimpulan akhir menyimpulkan yaitu ukuran perusahaan sebagai variabel pertama terdapat pengaruhh positif terhadap tax avoidance, sehingga diartikan perusahaan dengan ukurannya besar condong terjadi penghindaran pajak. Variabel kkedua yaitu leverage memiliki hasil tidak memiliki pengaruh terhadap tax avoidance. Ketiga yaitu profitability memiliki pengaruhh negatif pada tax avoidance, dapat diartikan perusahaan atas profit yang besar akan meningkatkan kecenderungan perusahaan dalam menghindari pajak

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Aloysius Herbantolo Nurendro Kushariantoko
Date Deposited: 01 Aug 2024 06:43
Last Modified: 01 Aug 2024 06:43
URI: http://repository.ubl.ac.id/id/eprint/1404

Actions (login required)

View Item View Item