ANALISIS FAKTOR FINANSIAL DAN TRANSFORTASI TERHADAP SISTEM PENYEDIAAN MATERIAL PADA PROYEK KONSTRUKSI (Studi Kasus: Pembangunan Gedung Rumah Sakit Yukum Medical Center Lampung Tengah)

Puspita, Mei Dharma and Rajiman, Rajiman (2023) ANALISIS FAKTOR FINANSIAL DAN TRANSFORTASI TERHADAP SISTEM PENYEDIAAN MATERIAL PADA PROYEK KONSTRUKSI (Studi Kasus: Pembangunan Gedung Rumah Sakit Yukum Medical Center Lampung Tengah). Skripsi thesis, Universitas Bandar Lampung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Analisis Faktor Finansial Dan Transportasi Terhadap Sistem Penyediaan Material Pada Proyek Konstruksi” Pada proses pelaksanaan pembangunan tidak sedikit kendala atau hambatan yang dialami oleh penyedia jasa, diantaranya adalah keterlambatan yang menyebabkan tidak bisa tercapainya progres pekerjaan sesuai schedule perencanaan. Dan biasanya hal tersebut disebabkan oleh faktor internal dan faktor external proyek tersebut.Tujuan dari2 penelitian ini adalah untuk menganalisis resiko yang paling2 dominan yang2 mempengaruhi keterlambatan2 pekerjaan pada proyek2 pembangunan gedung2 rumah sakit yukum medical centre.Observasi dilakukan dengan melakukan analisa terhadap data Time Schedule yang terdapat pada proyek dan juga melakukan wawancara terhadap responden yang ikut serta dalam proyek pembangunan gedung rumah sakit yukum medical centre, Lampung Tengah.Berdasarkan2 hasil2 uji2 koefisien2 determinasi2 (R²) di atas2 diketahui2 nilai R2 Square adalah2 0,825. Ini2 adalah 82,5 % dari resiko keterlambatan pekerjaan yang di interpretasikan variabel faktor internal proyek (X1) dan faktor external proyek (X2). Yang mendominasi keterlambatan pada data SPSS adalah faktor Internal sebesar 0,280.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Prodi Teknik Sipil
Depositing User: Aloysius Herbantolo Nurendro Kushariantoko
Date Deposited: 13 Jul 2023 06:57
Last Modified: 14 Jul 2023 06:47
URI: http://repository.ubl.ac.id/id/eprint/207

Actions (login required)

View Item View Item