Putri, Yasmin Humaira and Oktaviannur, Muhammad (2023) PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN BENGKEL MARUMAN SIGER BANDAR LAMPUNG. Skripsi thesis, Universitas Bandar Lampung.
Full text not available from this repository.Abstract
Motivasi merupakan faktor yang sangat penting dalam mempengaruhi kinerja karyawan. Dalam hal ini, kinerja karyawan sangat dipengaruhi oleh motivasi yang diterima oleh karyawan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh motivasi terhadap kinerja karyawan Bengkel Maruman Siger di Bandar Lampung. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner kepada karyawan Bengkel Maruman Siger. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Motivasi memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan di Bengkel Maruman Siger Bandar Lampung". Variabel Motivasi terbukti menjadi salah satu faktor yang berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan di Bengkel Maruman Siger Bandar Lampung karena pemberian motivasi yang diterima oleh karyawan memiliki hubungan dengan peningkatan Kinerja Karyawan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Prodi Ilmu Administrasi Bisnis |
Depositing User: | M. Rafid Prayudha |
Date Deposited: | 31 Jul 2023 10:19 |
Last Modified: | 31 Jul 2023 10:19 |
URI: | http://repository.ubl.ac.id/id/eprint/570 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |