SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DENGAN MENGGUNAKAN PERBANDINGAN ALGORITMA FUZZY SAW DAN AHP UNTUK PENENTUAN SISWA TERBAIK PADA APLIKASI E-REPORT SEKOLAH

Kartree, Victoria and Endra, Robby Yuli (2021) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DENGAN MENGGUNAKAN PERBANDINGAN ALGORITMA FUZZY SAW DAN AHP UNTUK PENENTUAN SISWA TERBAIK PADA APLIKASI E-REPORT SEKOLAH. Skripsi thesis, Universitas Bandar Lampung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Dalam Penelitian ini membangun aplikasi pelaporan elektronik dengan sistem pendukung keputusan yang membantu pihak sekolah dalam menunjang perkembangan pendidikan anak mengelola dan membagikan informasi keseharian siswa/siswi di sekolah kepada wali murid serta menentukan keputusan dalam pemilihan siswa terbaik. Hal tersebut diimplementasikan menggunakan metodologi terapan yang digunakan dalam memecahkan masalah praktis dunia modern. Dalam penerapan SPK di bangun sebuah aplikasi berbasis WEB yang dirancang menggunakan metode fuzzy SAW dan AHP yang bertujuan dalam membandingkan algoritma SAW dan AHP untuk menentukan siswa terbaik yang selanjutnya di uji akurasinya menggunakan metode Confusion Matrix. Sehingga dihasilkan sebuah sistem pendukung keputusan pada aplikasi E-report berbasis Website menggunakan Metode fuzzy AHP dan fuzzy SAW yang dapat menentukan siswa terbaik dan menyediakan layanan dalam mengelola data keseharian siswa di sekolah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Teknik Informatika
Depositing User: Aloysius Herbantolo Nurendro Kushariantoko
Date Deposited: 04 Aug 2023 03:56
Last Modified: 04 Aug 2023 03:56
URI: http://repository.ubl.ac.id/id/eprint/700

Actions (login required)

View Item View Item