APLIKASI DESA MODEL ADDIE UNTUK VERIFIKASI BANTUAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN

Ramadhan, Eko Wahyu and Ariani, Fenty (2020) APLIKASI DESA MODEL ADDIE UNTUK VERIFIKASI BANTUAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN. Skripsi thesis, Universitas Bandar Lampung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Program keluarga harapan (PKH) adalah salah satu program pemerintah untuk memberikan bantuan kepada masyarakat menengah kebawah, namun dengan kurangnya pemanfaatan teknologi inforamsi dalam bidang ini menjadi penghambat masyarakat dalam mendapatkan bantuan tersebut, seperti birokrasi yang berbelit yang membuat proses penyaluran dana program keluarga harapan (PKH) menjadi terhambat. Penulis merancang sebuah aplikasi desa untuk membantu proses verifikasi bantuan program keluarga harapan (PKH) dan juga untuk memberikasn informasi dana bantuan kepada masyarakat, sehingga proses bantuan bisa berjalan lebih cepat dan efisien.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Sistem Informasi
Depositing User: Aloysius Herbantolo Nurendro Kushariantoko
Date Deposited: 04 Aug 2023 08:27
Last Modified: 04 Aug 2023 08:27
URI: http://repository.ubl.ac.id/id/eprint/733

Actions (login required)

View Item View Item