SMART HOME BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT) UNTUK OTOMATISASI LAMPU DAN PENDETEKSI KEBOCORAN GAS

Kinasih, Endang Setyowati and Endra, Robby Yuli (2018) SMART HOME BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT) UNTUK OTOMATISASI LAMPU DAN PENDETEKSI KEBOCORAN GAS. Skripsi thesis, Universitas Bandar Lampung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Internet of Things (IoT) adalah suatu konsep dimana konektifitas internet dapat bertukar informasi satu sama lainnya dengan benda-benda yang ada disekelilingnya. Saat ini konsep Internet of Things banyak membantu di dalam kegiatan sehari-hari, salah satunya adalah dengan adanya sistem smarthome yang dapat membantu pemilik rumah agar dapat mengendalikan keamanan rumah dan juga kendali alat elektronik dari jarak jauh. Dengan meningkatnya aktivitas kesibukan manusia, masyarakat modern membutuhkan suatu teknologi smart home berbasis Internet of Things (IoT) untuk otomatisasi lampu rumah, lampu taman, dan juga pendeteksi kebocoran gas agar pemilik rumah dapat mengontrol rumahnya dengan baik, sistem kontrol ini menggunakan mikrokontroler NodeMCU dengan sensor PIR, sensor LDR, dan sensor MQ-2. Sistem ini dapat menghidupkan blower, lampu rumah, dan lampu taman dari smartphone user.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Teknik Informatika
Depositing User: Aloysius Herbantolo Nurendro Kushariantoko
Date Deposited: 09 Aug 2023 07:21
Last Modified: 09 Aug 2023 07:21
URI: http://repository.ubl.ac.id/id/eprint/941

Actions (login required)

View Item View Item