ANALISA KUALITAS SISTEM INFORMASI MENGGUNAKAN EUCS (END USER COMPUTING STASTIFACTION SIATERWAN) UNIVERSITAS BANDAR LAMPUNG

Laksmi, Rana Padtiati and Cucus, Ahmad (2018) ANALISA KUALITAS SISTEM INFORMASI MENGGUNAKAN EUCS (END USER COMPUTING STASTIFACTION SIATERWAN) UNIVERSITAS BANDAR LAMPUNG. Skripsi thesis, Universitas Bandar Lampung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Website saat ini telah banyak menawarkan berbagai informasi menarik baik kriminalitas atau lainnya dan dapat diakses secara gratis. Karena banyaknya jumlah website, maka akan dibuat sebuah pengukuran kualitas sistem informasi menggunakan metode EUCS (End User Computing Satisfaction) guna mengetahui bagaimana kepuasan pelanggan terhadap sistem informasi tersebut, baik dari sisi user interface serta user friendly system melalui Siaterwan. Siaterwan adalah pengelolaan data dan arsip digital yang ada di data karyawan. Siaterwan merupakan sistem informasi terpadu terhadap karyawan yang diperuntukkan sebagai aplikasi terhadap kegiatan administratif. Data kepegawaian, data karyawan, dan laporan merupakan salah satu hal penting yang perlu diperhatikan dalam sebuah kantor atau perusahaan. Hampir semua pemula dari skala kecil maupun skala besar mulai menggunakan komputer untuk menunjang kegiatan operasionalnya baik dalam pendataan karyawan, perhitungan gaji, pendataan absensi, maupun membantu dalam pengambilan keputusan yang ada di dalam data karyawan UBL. Informasi harus akurat karena dari sumber informasi sampai ke penerima informasi kemungkinan banyak terjadi gangguan (noise) yang dapat merubah atau merusak informasi. Berdasarkan pemaparan singkat permasalahan di atas maka analisis sistem informasi berbasis web pada seaterwan yang dapat mengamati kepuasan pelanggan dengan diangkat sebuah judul

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Sistem Informasi
Depositing User: Aloysius Herbantolo Nurendro Kushariantoko
Date Deposited: 10 Aug 2023 02:43
Last Modified: 10 Aug 2023 02:43
URI: http://repository.ubl.ac.id/id/eprint/983

Actions (login required)

View Item View Item