STUDY MUTU BRIKET ARANG DENGAN LIMBAH BAHAN BAKU SEKAM PADI DAN SERBUK KAYU

Ardiansyah, Rifki and Pratowo, Bambang (2022) STUDY MUTU BRIKET ARANG DENGAN LIMBAH BAHAN BAKU SEKAM PADI DAN SERBUK KAYU. Skripsi thesis, Universitas Bandar Lampung.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil kadar air dan nilai kalor pada briket dengan komposisi limbah bahan baku sekam padi, serbuk kayu dan tepung tapioka. Manfaat penelitian ini dapat memberikan informasi secara teori sebagai referensi tentang briket arang dengan pengujian kadar air dan nilai kalor. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan cara mengamati dan memahami setiap proses dari mempersiapkan alat-alat dan bahan yang digunakan untuk membuat briket arang dengan limbah bahan baku sekam padi dan serbuk kayu untuk mengetahui hasil kadar air dan nilai kalor, selanjutnya pengujian mengacu pada literatur yang sudah ada dan disesuaikan dengan standarisasi pengujian. Sehingga pengujian briket arang dengan limbah bahan baku sekam padi dan serbuk kayu dengan campuran tepung tapioka didapatkan hasil rata- rata 10.71% pada 5 sampel pengujian kadar air dan 5045,35Cal/g pada 5 sampel pengujian nilai kalor.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik > Prodi Teknik Mesin
Depositing User: M. Rafid Prayudha
Date Deposited: 04 Jul 2024 08:03
Last Modified: 04 Jul 2024 08:03
URI: http://repository.ubl.ac.id/id/eprint/1285

Actions (login required)

View Item View Item